BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kata globalisasi menunjukan gejala menyatunya kehidupan manusia di bumi tanpa mengenal batas-batas fisik-geografik dan sosial yang kita kenal sekarang ini. Globalisasi berkembang melalui proses yang dipicu dan dipacu oleh kemajuan pesat revolusi dibidang teknologi komunikasi atau informasi, transportasi dan pedagang yang dikenal dengan istilah Triple T. Globalisasi membawa banyak pengaruh dalam kehidupan kita, baik sebagai individu maupun dalam kehidupan bermsyarakat, berbangsa dan bernegara. Perubahan dari globalisasi tersebut di satu sisi dapat membawa kemajuan, namun di sisi lain dikhawatirkan akan menghancurkan atau sekurang-kurangnya mengikis negara bangsa (nationstate). Globalisasi adalah suatu proses yang menempatkan masyarakat dunia dapat menjangkau satu dengan yang lain dan saling terhubungkan dalam semua aspek kehidupan mereka, baik dalam budaya, ekonomi, politik, maupun lingkungan (Budi Winarno dalam Lasmawan 2016). Di
Komentar
Posting Komentar